6/01/2014
Alhamdulillah, Komisariat Purwokerto yang di terdiri atas tiga KSEI, yakni KSEI FOSEI UNSOED, KSEI STAIN dan KSEI FORSES UMP telah mencapai suatu titik balik yang baru lagi. Setelah melaksanakn Muskom atau Musyawarah Komisariat pada Sabtu 31 Mei 2014, akhirnya terpilihlah seseorang untuk mengemban amanah sebagai Koordinator Komisariat Purwokerto masa periode tahun 2014-2015. Semoga bisa menjalankan amanah yang lebih baik lagi untuk semua, amiiin...
Langsung saja inilah ketua Komsat yang baru,
comment 0 Comment
more_vert